Terbebas dari Alergi Debu dan Cuaca Dingin
|

Terbebas dari Alergi Debu dan Cuaca Dingin

  Hj. Erna Zaina Ridwan, 44 tahun. Bengkulu Bermula sejak tahun 1986, saya mengalami keluhan alergi terhadap debu, dan sering bersin-‘ bersin bila musim penghujan/cuaca dingin. Bila hal itu terjadi, saya biasanya segera berkon-sultasi ke dokter dan diberi obat pereda alergi. Bahkan, setiap bulan, saya harus rutin melakukan kontrol ke dokter. Tentunya, masalah alergi yang…

Alergi Dikarenakan Faktor Genetik Pun Sembuh
|

Alergi Dikarenakan Faktor Genetik Pun Sembuh

Saya menderita alergi yang dikarenakan faktor genetik sejak 13 tahun lalu. Biasanya, yang saya alami adalah bersin-bersin di pagi hari dan keluarnya cairan terus menerus dari hidung. Ibu saya selalu mengingatkan saya untuk minum air hangat, tetapi gejala bersin tetap susah berhenti. Karenanya, saya harus menggunakan masker agar saya terhindar dari debu. Ketika sedang hamil…

Bebas Alergi Setelah 7 Tahun Menderita
|

Bebas Alergi Setelah 7 Tahun Menderita

Sudah kira-kira 7 tahun lamanya saya menderita alergi. Alergi ini disebabkan karena saya mengonsumsi makanan laut seperti ikan, udang, dan telur. Setiap kali sehabis mengonsumsi makanan tersebut, kulit saya akan terasa gatal dan timbul benjolan-benjolan seperti bisul kecil. Kemudian saya ke dokter dan oleh dokter diberi obat-obatan untuk diminum. Namun setelah obat dokter habis dan…

Untuk Keluarga Tak Mau Coba-coba
|

Untuk Keluarga Tak Mau Coba-coba

  dr. Febria Asterina, Sp.PK Sub SMF Patologi Klinik RSPAD Gatot Soebroto Jakarta Saya memiliki masalah dengan kulit saya yang sensitif. Kulit saya sangat kering dan alergi terhadap sabun dan body lotion yang wangi. Saya juga sempat menderita parapsoriasis ringan. Pada saat itu saya bingung harus menggunakan produk apa yang cocok dengan kulit saya. Ketika…

Propolis Membuat Eksim Tidak Kambuh Lagi
|

Propolis Membuat Eksim Tidak Kambuh Lagi

Kesaksian oleh: Julius Bumbungan, 34 Tahun. Papua Pada tahun 2003, timbul bintik biru seperti alergi yang melebar pada kulit tulang kering di kaki kiri. Saya merasa resah dan kemudian memeriksakan diri ke klinik. Menurut hasilnya diketahui hal itu disebabkan oleh eksim. Kemudian, saya diberi salep dan mendapat suntikan. Sewaktu menggunakan salep, eksim saya mengering dan terlihat…

Berbagai Manfaat Menakjubkan Kunyit untuk Kecantikan dan Kesehatan Tubuh
| |

Berbagai Manfaat Menakjubkan Kunyit untuk Kecantikan dan Kesehatan Tubuh

Tidak cuma menyedapkan masakan, kunyit atau kunir adalah rempah yang juga memiliki beragam khasiat untuk kesehatan. Anda mungkin sudah cukup familier dengan manfaat kunyit untuk meredakan gangguan pencernaan. Apa lagi manfaatnya? Yuk, cari tahu!   Berbagai Manfaat Kunyit untuk Kesehatan Selain untuk membantu mengatasi masalah pencernaan, kunyit ternyata juga memiliki khasiat lain yang mungkin belum…

Resep Es Campur Super untuk Obati Maag, Stroke, Hipertensi, HIV, Dan Sebagainya

Resep Es Campur Super untuk Obati Maag, Stroke, Hipertensi, HIV, Dan Sebagainya

Manfaat atau khasiat dari es campur ini adalah untuk mengobati maag, hipertensi, sakit jantung, kolesterol tinggi, stroke, HIV, asam urat, sembelit/konstipasi, alergi, vertigo, migraen, peningkat sistem imun dan vitalitas, serta sumber nutrisi yang berlimpah. Apalagi resep es campur ini aman buat yang lagi program penurunan berat badan. Resep ini sesuai dengan ajaran Hippocrates, Bapak Kedokteran…